Temukan bagaimana Rumah Sakit Sentral Universitas Helsinki mengembangkan Model Helsinki sehingga berhasil mengurangi penundaan trombolisis mereka menjadi 20 menit atau kurang dan langkah-langkah apa yang dapat Anda terapkan untuk mengurangi waktu sejak pasien datang ke rumah sakit hingga diterapi (DTN). Dalam wawancara mendalam dengan Atte Meretoja, temukan berbagai perubahan yang telah dilakukan dan tantangan yang dialami di Helsinki serta pelajaran apa yang dipetik oleh tim di Rumah Sakit Royal Melbourne saat mereka memutuskan untuk mereplikasi Model tersebut pada tahun 2012. Dalam panduan tahap demi tahap ini Anda akan menemukan cara mengevaluasi pada bagian mana bottleneck terjadi di rumah sakit Anda, beberapa cara untuk mengajarkan pendekatan baru ini kepada kolega Anda, serta perubahan sederhana yang perlu diterapkan di rumah sakit Anda agar berhasil menekan DTN.

mod1
MODUL 1
LANGKAH-LANGKAH YANG HARUS DIAMBIL
mod2
MODUL 2
TANTANGAN
mod3
MODUL 3
PROYEK MELBOURNE
mod4
MODUL 4
MULAI DARI AWAL
mod5
MODUL 5
TARGET
mod6
MODUL 6
BIAYA IMPLEMENTASI
mod7
MODUL 7
MENGOPTIMALKAN WAKTU PEMINDAHAN PASIEN
mod8
MODUL 8
BEKERJA DI RUANG PENCITRAAN
mod9
MODUL 9
MENDAPATKAN PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN
mod10
MODUL 10
PERAN KERJA STAF PERAWAT
mod11
MODUL 11
MENGUKUR KINERJA
mod12
MODUL 12
TIM STROKE
mod13
MODUL 13
PENANGANAN SEGERA SETIAP PASIEN
mod14
MODUL 14
CODE STROKE
mod15
MODUL 15
PEMROSESAN PARALEL
mod16
MODUL 16
UJI SKRINING CEPAT
mod17
MODUL 17
PEMERIKSAAN OLEH DOKTER
mod18
MODUL 18
PENCITRAAN CT
mod19
MODUL 19
TERAPI ENDOVASKULAR
mod20
MODUL 20
PROTOKOL TERAPI
mod21
MODUL 21
PREMIX ATAU TANPA PREMIX
mod22
MODUL 22
STROKE SAAT BANGUN TIDUR
mod23
MODUL 23
PERAMPINGAN DAN KESALAHAN DIAGNOSIS
mod24
MODUL 24
EDUKASI PASIEN